

PENGUMUMAN HASIL SNBP UNIVERSITAS SULAWESI BARAT TAHUN 2023
Sebanyak 1.206 Lulus Jalur SNBP 2023, Penerimaan Mahasiswa Baru jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNPB) tahun 2023 telah diumumkan pada hari Selasa, 28 Maret pukul 15.00 WIB kemarin. Untuk jalur SNBP Universitas Sulawesi Barat (Unsulbar) dapat dilihat di website resmi Unsulbar (https://unsulbar.ac.id/pengumuman-hasil-snbp-universitas-sulawesi-barat-tahun-2023/), Kamis (30/03/2023). Jumlah calon mahasiswa baru SNBP yang telah diterima sebanyak 1.206 orang [...]
SHARE
COMMENTS

Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023
Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023 telah dimulai. Sama Seperti Tahun Sebelumnya, Universitas Sulawesi Barat membuka 3 jalur penerimaan untuk tahun ini yakni SNBP ( Seleksi Nasional Berdasarkan Test).

Pengumuman KIP Kuliah 2022 Universitas Sulawesi Barat
Berikut Laman Resmi Pengumuman Hasil Seleksi KIP-Kuliah Tahun 2022 https://pengumuman.unsulbar.ac.id/ *INFO* Disampaikan Kepada Mahasiswa yang dinyatakan Lulus KIP Kuliah Untuk mengumpulkan Surat Pernyataan Aktif Kuliah (sesuai Format https://docs.google.com/document/d/1-R-rZeCwydgzW2B0PjMH7703bnvGCbPt/edit surat pernyataan Aktif Kuliah ini kami tunggu sampai Hari Rabu 12 Oktober Pukul 16.00 Wita di Rektorat Bagian Kemahasiswaan Unsulbar, ini jika sampai batas tersebut tidak [...]
SHARE
COMMENTS

Pendaftaran Jalur Seleksi Mandiri 2022
Unsulbar kembali Membuka Program Studi baru yaitu PGSD di bawah pengelolaan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang di buka pada seleksi jalur Mandiri tahun 2022


PENGUMUMAN RESMI HASIL SELEKSI SBMPTN 2022 UNIVERSITAS SULAWESI BARAT
Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur SBMPTN Tahun 2022 untuk Universitas Sulawesi Barat telah meluluskan 1730 calon mahasiswa baru. Tapahan regitrasi ulang akan dimulai 27 Juni - 07 Juli 2022. Adapun distribusi untuk setiap program studi dapat dilihat pada tabel berikut: Program Studi Jumlah ADMINISTRASI KESEHATAN 120 AGRIBISNIS 147 AGROEKOTEKNOLOGI 48 AKUNTANSI 160 BUDIDAYA PERAIRAN 14 GIZI [...]
SHARE
COMMENTS
Berita
Tampilkan SemuaUPACARA BENDERA MEMPERINGATI HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE-115
Rektor Universitas Sulawesi Barat Prof. Muhammad Abdy, M.Si. Ph.D. mempimpin upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-115
Mahasiswa UNSULBAR Juara Pilmapres Wilayah IX
Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Wilayah IX Tahun 2023 yang dilaksanakan pada tanggal 9-10 Mei 2023 bertempat di Aula Teleconference Fakultas Kedokteran Lt.5 Universitas Muslim Indonesia
Pemantauan Pelaksanaan UTBK-SNBT 2023 UNSULBAR
Pelaksanaan UTBK-SNBT Tahun 2023 hari ke-2 dilaksanakan di Kampus Universitas Sulawesi Barat Tepatnya di gedung ruangan Information Communication and Technology (ICT) Laboratorium Terpadu.
Pelaksanaan UTBK-SNBT 2023 di Universitas Sulawesi Barat
Sebanyak 2730 peserta mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk penerimaan mahasiswa baru tahun ajaran 2023 di Universitas Sulawesi Barat.
Seleksi Beasiswa Bank Indonesia 2023
Seleksi Beasiswa Bank Indonesia telah dibuka..!!!
Bagi mahasiswa UNSULBAR yang ingin mendapatkan beasiswa Bank Indonesia tahun 2023, silahkan melakukan pengumpulan berkas pada tanggal 4-10 April 2023.
Prof. Abdy Nakhoda Baru Unsulbar
Pemilihan Rektor periode 2023-2027 akhirnya selesai dilaksanakan. Prof. Dr. Muhammad Abdy, M.,Si, Ph. D terpilih sebagai Rektor Unsulbar yang dilaksanakan di Gedung Perpustakaan Unsulbar, Kamis (30/03/2023)