Archives for 31/01/2026

Oct
29

Himapol Unsulbar Angkat Diskusi Publik : Swasembada Pangan sebagai Agenda Politik Nasional

Majene, — Di tengah tantangan global terhadap krisis pangan dan perubahan iklim, mahasiswa Ilmu Politik Indonesia kolaborasi dengan Universitas Sulawesi Barat menegaskan bahwa swasembada pangan bukan sekadar isu pertanian, melainkan agenda politik nasional yang menuntut kolaborasi lintas sektor. Kesadaran ini mengemuka dalam diskusi publik bertema “Swasembada Pangan sebagai Agenda Politik Nasional: Kolaborasi Lintas Sektor”, yang [...]
By humas unsulbar | berita
DETAIL
Left Menu Icon
X